Loker SDM SUIS #2
Sekolah Unggulan Islami (SUIS) Bogor adalah lembaga pendidikan Islam yang berdedikasi untuk Mencetak Generasi Islam Unggulan dan Berakidah Benar.
Sekolah Unggulan Islami (SUIS) Bogor terdiri dari TKIT, SDIT Full Day School, dan SMPIT serta SMAIT Boarding School (Pondok).
Sekolah Unggulan Islami (SUIS) Bogor mengajak anda bergabung bersama kami.
Untuk Posisi :
A. Pimpinan Pesantren
B. Kepala Sekolah
C. Wali Kelas (Sekolah Dasar)
D. Guru Tahfidz
E. Guru TK
F. Guru BK
G.Guru Mapel
H. Administrasi Sekolah
Kualifikasi Umum
1. Pria Muslim (A,B,C,D,F, G,H);
2. Wanita Muslimah (A, E, G,H)
2. Berakidah Ahlussunnah waljamaah
3. Sehat Jasmani dan Rohani
4. Disiplin dan bertanggungjawab terhadap profesi
5. Dapat Bekerjasama Dalam Team.
6. Mampu mengoperasikan Ms Word dan Excel.
Kualifikasi Khusus
1. Berpengalaman dalam memimpin pesantren (A)
2. Hafal Al Qur’an Min.15 Juz (Point D) Mempunyai Hafalan Al Quran ( Point G)
3. Menguasai Administrasi
4. Pendidikan min. S1 dalam atau luar negeri (Point A, B, C, F, G )
5. Pendidikan minimal SMA ( D & E)
Pendaftaran Lamaran, Ketik :
Daftar#Nama#L/P#Usia#Pendidikan Terakhir#Domisili#Telp#Kode Posisi Lamaran#TK/SD/SMP/SMA/Bebas
Contoh :
Daftar#Ahmad Sholihin#L#Depok#25#S1#08123456890#B#SMP
Kirim melalui ( pilih salah satu ) :
– WA. : 082213388605
– Telegram : @sdmsuis_desk
– Email. : suis.center@gmail.com
Info ini disampaikan oleh :
Bagian SDM
Sekolah Unggulan Islami (SUIS) Bogor
Jl. Raya Kapten Yusuf, Gg. Purnama No. 61, Sukamantri, Tamansari, Bogor, Jawa Barat 16610
www.sekolahunggulanislami.com